Waaah, apa kabar niih anak Pramuka semuanya ???
Kita mau berbagi pengalaman yang bener-bener gak bisa dilupakan..
Tepatnya kemarin tanggal 16 Mei 2010, dari SMPN 3 Majalengka mengadakan WIDE GAME penjelajahan yang di start dari Netima dan finish di Pangeran Muhammad ( Margatapa )..
Tim penilai ( juri ) adalah kakak - kakak penegak dari alumni Netima.. Selama diperjalanan, kami melalui beberapa pos, diantaranya :
1.
Pos Pionering (
Tali-Temali ) di Alun - alun Majalengka,
2.
Pos PBB (
Pasukan Baris-Berbaris ) di Pujasera Majalengka,
3.
Pos PU (
Pengetahuan Umum ) di Alun - alun Babakan Jawa,
4.
Pos Semaphore (
Isyarat Bendera ) di Bukit Bungur Pancurendang,
5.
Pos Halang Rintang (
Uji Mental ) di Persawahan Bukit Margatapa,
6.
Pos PPPK (
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan ) di Bawah Pohon Ceri Jalan Setapak Menuju Pangeran Muhammad.